...........|| Thursday, November 27, 2008 ||

Chocolate Truffle

Kali ini gw akan merekomendasikan "Chocolate Truffle Cake" yang di CLAIRMONT...heem...rasanya coklat bangettt....buat chocolate lover harus coba dech cake ini...coklat nya berasa banget di lidah..trus lebih enak lagi klo dimasukin kulkas dulu sebelum makan...yummy...enak bngt...biar tambah ngiler, langsung aja neh gw kasi liat foto nya...

Yummy thick layers of real chocolate ganache
Layered with delicate chocolate sponge

Untuk harganya, menurut gw cukup mahal, tapi worth it lah bwt mencoba cake yang enak bangett..price list nya sebagai berikut:
20 cm Rp.235.000,-
24 cm Rp.335.000,-
34 x 26 cm Rp.435.000,-

Location of CLAIRMONT:

CLAIRMONT - Main Shop
Jl. Bulungan No. 24, Kebayoran Baru Jakarta Selatan 12130
(021) 7252984

CLAIRMONT - Bintaro
Bintaro Plaza, Lt. Dasar, Jl. Bintaro Utama 3A, Bintaro Jaya Jakarta Selatan
(021) 7355895

CLAIRMONT - Karawaci
Supermall Karawaci UG#48 Food Festival, Tangerang
(024) 5462425

CLAIRMONT - Cinere
Cinere Mall, Lt. Dasar, Jl. Cinere Raya No. 1 Jakarta Selatan
(021) 7546266

CLAIRMONT - Blok M
Blok M Plaza, Lt. Dasar, Kebayoran Baru Jakarta Selatan
(021) 7209458

CLAIRMONT - Pacific Place
Kemchicks Lt. LG/99 SCBD Lot 3 & 5 Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53
(021) 51400471

CLAIRMONT - Radio Dalam
Jl. Raya Radio Dalam No.4C-F Kebayoran Baru, Jaksel
(021) 7258523

Jadi langsung aja deh ke outlet-outlet yang tersedia untuk mencicipi "Chocolate Truffle" yang enak bangett...Selamat mencoba...

-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 9:34 AM 1 comments

...........|| Sunday, November 23, 2008 ||

Japanese Dessert

-Aji Tei-

A whole new concept restaurant introduces authentic Kyoto dessert to Indonesia! And more to that … with over 88 variety of fine Japanese cuisine serve under one roof, at very affordable prices! Aji Tei's desserts, specially imported from Japan, are all natural, healthy and have no preservatives. Aji Tei's café style restaurant is for all snack savvy lovers; an ideal place for everyone, anytime!

Aji Tei's dessert menu :

Macha Sundae Anmitsu
(including warabi mochi & macha jelly)
Is a kind of agar-agar solely made from seawed
which is not only delicious but also good for health





Warabi Mochi Mix
(Macha, Kinako)
Warabi mochi is a type of powder made from bracken, which takes month to produce






Sundae Mitsumame
(with/withou
t vanilla)


Uji Kintoki
(Macha Kakigori)















Tokoroten Anmitsu
(100% made from seaweed and "0" calories )



Red Bean Paste
(serve with shiratamas)












Kakigori Anmitsu











Strawberry Parfait














Macha Pa
rfeit with ball










Aji-No Sanpo Set












Dango Set










Kakigori Macha Cream












Macha jelly Kinako














Bagi Lu orang yang kepingin cobain Dessert ala Jepang...Aji Tei merupakan pilihan yang tepat....
DESSERTnya TOP abisss dah...Segerrrr banget semuanya....


Alamat :

Aji Tei
Pacific Place, Lt. 5, Jl.
Jend. Sudirman Kav. 52-53
Senayan - Jakarta Selatan
Buka Jam: 10:00 - 22:00



posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 11:41 AM 0 comments

...........|| Friday, November 21, 2008 ||

Harvest

Di posting yang lalu gw sudah pernah membahas tentang salah satu cake yang menjadi andalan di Harvest yaitu "Strawberry Cheese Cake"...Nah sekarang gw akan membahas lebih cake cake yang ada di Harvest yang enak buangettt...hehehe...berikut cake-cake yang gw rekomendasikan untuk lu coba...

Chocolate Devil


Very rich in chocolate flavor, this chocolate cake Devil cake is made with double chocolate cream and moist chocolate sponge. This is the ultimate chocolate cake in town.


Tiramisu


Some say the best Tiramisu is found at the Harvest! The most famous Italian cheese cake using mascarpone cheese layered with coffee soaked vanilla sponge.


Triple Chocolate


This dark, milk, and white flavoured chocolate mouse cake made with two layers of dark chocolate sponge and decorated with chocolate leaves.


Opera


A classic Opera cake made with coffee cream and chocolate ganache and set together with chocolate jokon sponge.


Untuk semua cake ini disediakan berbagai ukuran, berikut adalah price list nya..

20x10cm Rp. 100000
20x20cm Rp. 170000
20x30cm Rp. 250000
30x30cm Rp. 370000
30x40cm Rp. 495000
40x40cm Rp. 655000
60x40cm Rp. 985000


Cake-cake di Harvest bisa menjadi alternatif yang bagus untuk cake ulang tahun buat orang tersayang hehehe...tapi buat yang gamao beli satu loyang, cake-cake ini dijual per slice juga koq, dengan harga Rp17000 per slice nya...

Nah...Bagi yang udah penasaran ni langsung aja dateng ke outlet-outlet Harvest yang ada ato telpon aja ke Harvest karena Harvest menyediakan layanan delivery...

The Harvest "Senopati"
Jl Senopati Raya, No.78, Jakarta Selatan
Telp. 021-72788657 - 70708793
Fax 021-7396125

The Harvest "Arteri Pondok Indah"
Jl. Arteri Pondok Indah, No.38E, Jakarta Selatan
Telp. 021-7201710
Fax 021-7268409

The Harvest "Menteng"
Jl. Sunda, No.7, Jakarta Pusat
Telp. 021-2300369
Fax 021-2300469

The Harvest "Kelapa Gading"
Jl. Boulevard Raya, Blok TA 2/4
Telp. 021-45844954
Fax 021-45840880

The Harvest "Dharmawangsa"
Jl. Dharmawangsa Raya No. 10 B
Telp. 021-7394225
Fax 021-7394914

The Harvest "Bengawan"
JL. Bengawan no.39, Surabaya Pusat - 60241
Telp. 031 - 561 6263
Fax 031 - 561 9696


-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 8:01 AM 0 comments

...........|| Wednesday, November 19, 2008 ||

Gelato Bar "Dessert With Style"

Kamu pencinta Gelato?? hm...langsung aja dech dateng ke sini...Dengan slogan nya "Dessert With Style", Gelato Bar tampil dengan desain modern minimalis dan chic dengan ciri khas meja sofa berwarna merah...Gelato Bar menyediakan berbagai macam dessert yang lezat...Tapi bagi kamu yang datang dengan perut kosong, Gelato Bar juga menyediakan berbagai hidangan, mulai dari varian starter, soups, salads, burgers and sandwiches, from the grill, hingga pasta ada di sini. Pan Fried Salmon dan Mixed Grill-nya sangat direkomendasikan bagi kamu yang menginginkan hidangan berat...

Dessert dessert yang tersedia di sini terdiri dari sundae, pancakes, crepes, waffles, serta cakes and pastries, dengan menu favorit baru seperti Fruiity Indulgence untuk sundae dan Applelicious untuk waffle...Berikut beberapa dessert yang bisa kamu coba di sini:

Heaven Chocolate Chips Pancakes


Yang di gelas kecil itu adalah chocolate syrup..Bagi pecinta coklat, cocok banget nih pesen dessert ini...



Chocolate Lava Cake with Wild Berry Coulis & Vanilla Ice Cream


The chocolate cake 'exploded' with hot fudgy choc when sliced...yummyyy..



Nah..penasaran buat cobain kan??? Jadi langsung aja dech dateng ke:

Darmawangsa Square #g 36-37
Jl. Darmawangsa VI&IX Jakarta
p: +62 21 72788310

Plaza Indonesia EX #g 37-38
Jl. M.H.Thamrin kav.13 Jakarta
p: +62 21 3151874

Plaza Senayan Arcadia #X 106-107
Jl. New Delhi no.9 Jakarta
p: +62 21 57901282

-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 7:49 AM 0 comments

...........|| Tuesday, November 18, 2008 ||

Cute Cupcakes

Buat cupcakes lovers buruan cobain d cupcakes by Chocalot yang ada di urban kitchen, selain itu Chocalot menyediakan berbagai minuman coklat yang sangat yummy…
hot chocolate-nya enak bgt n ada choco fondue juga. Cupcakes disini tersedia dalam 15 rasa, yaitu: Vanilla, Chocolte Fudge, Orange Java, Mocha Choca, Strawberry Wawa, Mango Tango, Lemon Sunshine, Coconut Berry, Blue Blueberry, Raspberry, Black Forrest, Green Tea, Mint Party, dan Crummie.
dari beberapa menu yang tersedia, Strawberry Wawa-nya Yammmiiiii…. Walaupun menggunakan kue yang plain, campuran rasa manis-asam dari frosting strawberry-nya bikin kue yang biasa aja jadi lebih enak…dan si frosting pun jadi ga terlalu berasa pekat lagi.
selain rasanya enak, dekorasinya juga menarik banget, eyecatching. cupcakesnya didekorasi lucu2 banget,buat mata jadi laper^^ kalo uda beli jadi sayang buat makannya, bis lucu banget sih. anyway, kalau mau cobain, ni ada alamat lengkapnya:

Pacific Place lt 5 Unit #02, 03 & 06Jl Jendral Sudirman Kav 52 - 53Jakarta 12190
Area
Jakarta Pusat


-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 10:59 AM 1 comments

...........|| Saturday, November 15, 2008 ||

Secret Recipe

Hmm...kalo ptama denger namanya...pasti mikir...apa ini nama resto ato malah nama buku kumpulan resep yah?
Secret Recipe ini adalah sebuat resto dengan konsep seperti cafe yg menyajikan berbagai jenis makanan...Resto ini pertama dirintis di negara jiran alias Malaysia...
Untuk kali ini kita akan membahas makanan yang menjadi 'jagoan' nya Secret Recipe yaitu cake...Cake di sini uda dijamin "makyus" punya d....Berbagai award di malay n singapore uda diraih lho...
Yang pertama adalah Moist Chocolate cake....
Kue yang satu ini cocok banget buat yg ga suka coklat yg terlalu manis coz kue yang satu ini dibuaat dari semi-sweet chocolate ditambah dengan creamy mocca yang dijamin yummy bgt....

Selain itu yang terkenal enak di sini adalah Chocolate banana...mungkin banyak orang yang ga begitu suka ma pisang tp dengan paduan chocolate cream,chocolate layer cake n home-made melted chocolate di lapisan luarnya...pasti pisang bisa jadi makanan yg enak bgt d...

Chocolate Banana
Selain chocolate based cake...di sini jg ada cheese cake yang ga kalah enak nya low....
New York cheese cake dan Classic cheese adalah salah satu andalan nya...

New York Cheese


Classic Cheese

Untuk masalah harga....cake di sini harga nya reasonable ko...untuk yg moist choco n choco banana cukup dengan 20ribu/slice aj.....sedangkan yg classic cheese bisa didapat dengan 23.8ribu...Cabang Secret Recipe uda tersebar di seantero Jakarta..bahkan Tangerang jg ada...Mall Kelapa Gading, Plaza Indonesia, Cilandak Town Square, Pondok Indah Mall, Puri Indah Mall, Senayan City, and Cibubur Junction buat yang di Jakarta.Sedangkan di Tangerang ada Supermall Karawaci dan yang terbaru ada di Sumarecon Mall Serpong.Jadi selamat mencoba yah...

^~Itadakimasu~^

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 9:58 PM 1 comments

PaneCook



PaneCook merupakan salah satu restoran tempat nongkrong kita waktu malam mingguan, tempatnya cozy, enak buat family, teman2, buat berduan sama pacar juga Ok...
Dessert disini juga enak2....harganya berkisar 20 ribuan keatas...
nih beberapa dessert enak yag pernah kami cobain...

-TIRAMISU-



wah Hani suka banget nih makan tiramisu...
makanya disinipun Hani mau cobain tiramisunya... very creamy and yummy.... hani sangat suka tiramisunya karena selain enak tiramisu di PaneCook disajikan dgn ice cream coklat yag bener2 lezat... Pokoknya LEZATO!!! taburan serbuk kopi diatasnya menambah cita rasa tersendiri juga melted coklat yg ditaburi di sekelilingnya sangat menggugah....wuahhhh pingin makan lagi nih rasanya di sini....^^


-Oriental Sensation (Mango Sauce)-



Berhubung Shella sukanya mangga maka Shella mau cobain PaneCook mangganya di restaurant ini. Rasanya enak...mangganya bener2 kerasa...Rasanya nambah seger lagi lantaran ada buah longan dan jeruk...wuih...Very fresh and cool d...ditambah es krim mangga dan saus mangganya yg sweet...dan Whipecream in the top with strawberry...oh..It gives a "Great Sensation"...
Pokoknya patut dicoba d..enak2 dessertnya...hargapun relatif murah kok...=)

Selain itu masih banyalk lho deseert2nya yang enak!! tuh diatas yg pernah kami coba aja...yang lain-lainnya juga menggugah... jadi kepingin cobain dessert yang lainnya juga...slurrpp!!

Nih Alamatnya :



For more info u can click http://www.panecook.com

-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 2:57 PM 3 comments

...........|| Friday, November 14, 2008 ||

CIZZ "Cheesecake & Friends"

Bagi Cheesecake lovers, tempat ini adalah tempat yang sangat pas bwt lu...Krn CIZZ adalah tempat yang menyediakan berbagai macam cheesecake dengan berbagai topping...Yang paling laris dibeli adalah "Strawberry Cheesecake" nya... Dengan makan cake ini lu bisa mendapatkan kepuasan sensasi menikmati lembutnya cake..sangat sangat lembut..Buat yang doyan manis-manis, jangan pernah ragu untuk mencobanya....Yang menjadi menu andalan lain ny adalah "Blueberry Cheesecake", "Chocolate Cheesecake", atau "Mix Fruit Cheesecake"...

Pokoknya isi dalamnya cheesecake nya sangat lembut, dibalut pinggirannya dengan butiran-butiran kecil agak kasar lalu di bagian atasnya memakai whipped cream dan stroberi/blueberry...Hmm...kebayang ga sih?? Bener-bener kejuuuuuuuuu banget :D....kejunya itu loh melt di mulut...dan satu lagi cheesecake nya itu ga bikik eneg...

Untuk harganya, ga usa khawatir karena harga cake cake di sini cukup terjangkau loh...Cizz mematok harga mulai dari Rp12.500,- untuk satu porsi cheesecake ukuran single...Sedangkan untuk cheesecake loyangan harganya berkisar Rp.145.000,- sampai Rp.780.000,- tergantung ukurannya...

Nah...Buat yang sedang diet, ga perlu takut gemuk...CIZZ menyediakan cheesecake dengan low calory melalui pesanan khusus...harganya sediki berbeda dari cheesecake yang biasa karena menggunakan gula khusus, tapi tidak mengurangi kenikmatan rasanya...

O iya...CIZZ juga punya menu lain selain cheesecake...CIZZ juga menjual tiramisu, truffle, black florest, bahkan cookies...

Jadi biar ga penasaran, langsung aja dech dateng ke Jl. Tebet Timur Dalam II No.14 buat yang di Jakarta ato ke Jl. Laswi No. 1A buat yang di Bandung...

Selamat mencoba yah...

-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 7:36 AM 1 comments

...........|| Thursday, November 13, 2008 ||

Awfully Chocolate

Awfully Chocolate

Don’t judge a book by its cover. Kelihatannya kalimat ini cocok bngt buat menggambarkan chocolate cake dari Awfully Chocolate. Cake yang sepi dekorasi bukan berarti sepi rasanya...

Nah pertama kali mendengar nama tempat ini, membuat kita penasaran bukan??? Tempat ini sebetulnya bukan restoran, tapi mereka bilang adalah butik coklat. Orang ke sini bukan untuk makan, tapi biasanya mereka datang, beli dan bawa pulang. Dari luar, desain tempatnya clean banget. Persis butik dengan etalase minimalis.

Tips dari gue, sebelum datang sebaiknya sudah tau apa yang mau dibeli. Karena di sini tidak seperti toko kue lainnya yang bisa liat-liat dulu lalu tunjuk yang menurut loe paling menarik selera...

Di sini, begitu masuk toko loe tidak akan melihat deretan kue. Clean. Hanya 3 pasang tempat duduk dan meja, lalu sebuah counter yang bersih. Tanpa pajangan kue sama sekali, hanya daftar harga untuk memilih.

Cuma ada 3 pilihan kue yang dijual di sini:
- All Chocolate (150ribu/setengah kilogram)
- Chocolate banana (165ribu/setengah kilogram)
- Chocolate rum & cherry (185ribu/setengah kilogram)

All-chocolate merupakan kue coklat yang penuh dengan dark chocolate. Chocolate banana merupakan kue coklat yang di dalamnya terdapat dua lapisan pisang. Mashed banana-nya ga terlalu lembek, jadi lu masih bisa merasakan tekstur pisangnya. Pisang yang digunakan adalah pisang raja. Sedangkan pada chocolate rum and cherry, lapisan tengahnya terdapat black cherries dengan rum. Keistimewaan kue-kue ini adalah dark chocolate-nya yang berlimpah, namun tidak terlalu manis dan ketika dimakan juga tidak membuat eneg. Kuenya juga lembut dan tidak terasa kering di mulut.

Jadi gampang kan milihnya? Mo yang full dark coklat & agak pahit, pilih yang All Chocolate. Kl mo yang agak manis, pilih yang Chocolate Banana. Trus, kl mo yang ada rasa liquor, pilih yang Rum & Cherry. Make your life simpler!

O ya, ukuran yang 1/2 kg itu sebagai standar. Bukan ukuran diameter seperti biasanya. Karena menurut mereka, ukuran diameter 20cm yang satu belum tentu sama berat dan besarnya dengan 20cm yang lain. Sedangkan kl ukuran berat lebih presisi untuk patokan, dan menjamin bahwa bahan2 tidak ada yang dikurangi.

Jadi bagi yang mau mencicipi cake nya, Awfully Chocolate terdapat di :

Jalan Senopati 41C Jakarta 12190
T/ +62.21.573.1457, +62.858.8015.8988
F/ +62.21.5290.0507

Jalan Metro Pondok Indah Plaza 2 No. BA 37 Jakarta 12310
T/ +62.21.751.1075, +62.21.7127.8522
F/ +62.21.751.1076

Awfully Chocolate buka setiap harinya dari pukul 10.00-21.00. Layanan delivery juga tersedia, namun baru terbatas pada daerah Jakarta Selatan dan Jakarta Pusat.

'met mencoba!!

-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 8:27 AM 3 comments

Bakerzin

Bakerzin

Kali ini gw mau merekomendasikan sebuah tempat yang namanya Bakerzin....di Bakerzin tersedia berbagai macam dessert loh, ada cake, sorbets, ice cream,souffles dan lain-lain...tapi untuk skrg ini gw akan khusus membahas cake nya aja..

Bakerzin ini enak banget loh, kebanyakan dessert nya enak2...apalagi yang namanya "Warm Choclate Cake" wuidihhhhhh enak banget...cake nya hangat n kalo kita makan cake choc nya meleleh dan diatas nya ada eskrim ...(kebayangkan enaknya ?????) hehehe... biar makin ngiler, langsung aja nih gw kasi liat fotoya..



Cake lain yang boleh juga dicoba adalah "Cheese Cake New York", "Waffle Ice Cream", "Strawberry Shortcake", "Chocolate Souffle", pokoknya bnyk dech yang musti dicoba hehehe...



Cheese Cake New York



Waffle Ice Cream



Strawberry Shortcake

Nah penasaran kan??!?? mknya langsung aja dtg ke Bakerzin yang ada di Plaza Senayan, Plaza Indonesia Entertainment X'enter, dan Cilandak Town Square....Selamat mencoba!!

-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 7:23 AM 2 comments

...........|| Wednesday, November 12, 2008 ||

Death By Chocolate

Death By Chocolate

Death by Chocolate, nama yg unik dan provokatif untuk sebuah cafe. Menyiratkan suatu guilty pleasure yang secara hiperbolis mempertaruhkan nyawa, wow.. bikin penasaran kan?huehuehu...pokoknya buat penggila coklat harus dateng ke sini neh...Recommended bngtt!!!

dessert andalan nya itu "death by chocolate" cake...jadi cake ini berupa chocolate cake yang di dalam nya ada melt chocolate nya trus juga ditemani ama ice cream....yummmmyyyyy....enak bngtttt....biar makin jelas, langsung aja neh gw kasi liad fotonya...


nah selaen death by chocolate cake, ada juga cake2 yang menjadi andalan lainnya, antara lain "Simply Irresistable"," Devil in Disguise", dan "Latin Lover"....

Paduan cokelat dari Belgia kualitas terbaik, cake, ice cream, melted chocolate, dan penataan yang apik membuat tempat ini patut dikunjungi bersama teman-teman lu...huehuehue..Jadi langsung aja dateng ke Pondok Indah Mall 2, South Skywalk, Lt. 1 ato ke Plaza Indonesia-EX centre lt.1

-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 8:03 AM 2 comments

...........|| Tuesday, November 11, 2008 ||

Cheese Cake Factory

Cheese Cake Factory

Kali ini gw akan men-review salah satu tempat makanan di daerah tebet,namanya Cheese Cake factory...dessert di sini enak-enak loh, terutama cheese cake nya...tapi harga dessert di toko ini lumayan “nendang".. ada yang harganya 12ribu dan paling mahal harganya 15ribu....rasa kejunya itu loh, bener2 lumer di lidah, hmmmmh sulit untuk dibayangkan, pas disajikan memang lebih nikmat dalam keadaan dingin, jadi mirip ice cream jadinya.



yang diatas adalah cake strawberry dan blueberry, waduh rasanya topingnya itu lho, mmm lebih enak dari selai manapun, plus dikasih juga buah diatasnya, jadi kalo misalnya strawberry maka dikasih buah strawberry di atasnya terus baru deh disiram sama jam strawberry, kalo blueberry terasa banget nanti bulir2 blueberry nya.

selaen cake, di sini dijual ice cream juga...ice cream nya juga enak-enak loh..nih gw kasi liat ice cream yang tersedia di Cheese Cake Factory..



Disini ga cuma jualan cake dan ice cream, berbagai makanan pun tersedia, dari mulai bruscheta, pizza, salad, soup, burgers, pasta, pokoknya semua jenis masakan italia tersedia di sini...

bagi yang ingin mencoba neh gw kasi tao letaknya...Cheese cake Factory ini terletak di Jalan Tebet Barat Dalam Raya no.23, sampingnya bubur ayam sukabumi...

pokoknya recommended bngt neh tempat jadi silakan dicoba ya....

-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 7:39 AM 6 comments

...........|| Wednesday, November 5, 2008 ||

Honeymoon Dessert

Honeymoon Dessert



Bagi pecinta dessert, kalian harus dateng ke sini nihh.....Honeymoon dessert menyediakan berbagai macam dessert yang enak2...Secara umum kelompok dessert di sini terdiri dari:

Chinese Style Dessert”, seperti Red Bean Soup dan Thai Black Glutinous Rice with Mango in Vanilla Sauce

“Sweet Ball-Crushed Peanut & Sesame” yang untuk kita orang Indo lebih awam disebut kue mochi. Contoh hidangan kategori ini adalah Sweet Ball in Ginger Soup (bagus buat yang lagi batuk sepertinya) dan Sweet Ball in Almond Tea.

“Tofu Pudding”, mirip sama modelan kembang tahu pikul ala Jakarta, hanya aja lebih banyak macemnya seperti contohnya Tofu Pudding & Sesame Soup, lalu ada juga yang dikombinasi dengan berbagai macam buah seperti Strawberry Tofu Pudding, Water Melon Tofu Pudding dan seterusnya.

“Sago”, yang mungkin merupakan favorite utama gue di Honeymoon Dessert ini. Yang rasanya amat sangat segar adalah Mango Pomelo & Sago Sweet Soup yang pada dasarnya adalah irisan2 mangga dicampur dengan sago pearl dan daging jeruk bali. Terus ada juga Sago & Red Bean Soup dan Strawberry Sago among others.

“Grass Jelly” yaitu cincau item. Kombinasi2 lezatnya misalnya Grass Jelly & Red Bean Soup atau Coconut Juice & Sago Grass Jelly.

Disamping itu masih ada lagi kategori2 selanjutnya yaitu Fresh Fruit Platter, Traditional Health Dessert (seperti Swallow Nest Braised with Almond Tea dan Ginger Snow Frog Soup) dan Snacks (Mango Pudding, Banana Pancake, Mango Pancake).

Terakhir, yang dibuatkan kategori tersendiri adalah “Durian Special” dengan tiga pilihan hidangan: Durian Pudding, Durian Pancake dan Durian & Thai Glutinous Rice.

Harga berkisar 15 ribu sampai dua puluh ribuan per dessert, tapi yang mengandung walnut dan swallow nest (sarang burung walet) bisa lebih mahal lagi.

Nah..Dari semua dessert yang ada gw recommend bngt "Durian Pancake" ama "Mango Pancake" nya...uenakkkk bngt....slurrpp...neh gw kasi liat gamabarnya..



jadi 'met mencoba!!!

-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 10:42 AM 3 comments

Harvest Strawberry Cheese Cake

Harvest Strawberry Cheese Cake

Take this to a party and you will be honored for making the occasion even more memorable!
This is the kind of cake most likely to be liked by everyone.
Baked with vanilla flavour, this cheese cake has a creamy smooth texture, topped with fresh strawberries and laced with white meringue...btw hrg per slice nya itu Rp17.000...tapi worth it lah untuk menikmati cake yang T.O.P bngt...slurppp..
jadi ga bakal nyesel dech klo uda cobain cake ini...
-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 9:42 AM 4 comments

...........|| Saturday, November 1, 2008 ||

Shuan Thai Dessert

Suan Thai Dessert

Sekedar namabahin aja, Suan Thai resto juga punya dessert yang lucu dan unik. buat soal rasanya sih lumayan enak. memang sih ga se-Maknyuss main coursenya tapi buat experience patut dicoba soalnya dessert yang tersedia memang kue-kue tradisional Thailand yang banyak dijual di negara asalnya. daripada jauh-jauh ke Thailand kan kita uda bisa wisata kuliner disini.hehehe..





-^itadakimasu^-

posted by ~ㅅ~Itadakimasu~ㅅ~ @ 11:57 PM 0 comments

Visitor:
hit counter dreamweaver
hit counter script
::[ Dessertliciouz Chat ]::